Kamis, 18 Oktober 2012

Mitos dan Fakta pada Ibu Nifas

Mitos   :     Di suatu daerah, minggu ke dua pasca melahirkan ibu pantang makan minum beberapa jenis makanan tertentu, biasanya berlansung selama lima bulan atau lebih. Misalnya pantang daging kerbau, daging bebek, dan semua jenis buah-buahan.


Fakta   :     Kebutuhan gizi pada masa nifas meningkat 25% dari kebutuhan biasa karena untuk proses kesembuhan sehabis melahirkan dan untuk memproduksi air susu yang cukup sehingga daging dan buah-buahan sangat dianjurkan bagi ibu untuk kebutuhan protein, mineral, serta vitamin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar